Aktivitas

Meditasi matahari terbenam dan matahari terbit

Sambut fajar dan akhiri hari dengan bermeditasi di depan matahari yang mengubah langit menjadi lengkungan merah muda yang unik

Aktivitas

Meditasi matahari terbenam dan matahari terbit

Sambut fajar dan akhiri hari dengan bermeditasi di depan matahari yang mengubah langit menjadi lengkungan merah muda yang unik

Aktivitas terkait

Pernahkah Anda memperhatikan bagaimana cara alam semesta bekerja? Bagaimana semuanya merupakan pola yang berulang jika Anda melihatnya secara keseluruhan? Demikian pula siklus tubuh kita yang mencerminkan siklus seluruh planet.

Setiap hari, matahari terbit dan melintasi langit sama halnya seperti keseharian kita, memulai masing-masing hari dari awal dengan pola pikir yang positif untuk menjalani hari dengan lebih baik. Saat matahari terbenam dan mengisi langit dengan bintang, kita melepas penat dari rutinitas keseharian. Begitulah kehidupan kita.

 

Meditasi matahari terbit

Mulailah hari Anda dengan menyapa matahari dengan rasa syukur dan niat positif untuk hari yang baru. Matahari itu sendiri akan menjadi pengingat alami Anda untuk memulai dan menjaga sikap bersyukur. 

Melalui meditasi ini, biarkan energi matahari mengalir ke dalam diri Anda, memulihkan Anda dan memberi energi untuk menjalani hari. Pemilihan tempat adalah langkah penting untuk meditasi, dan Jumeirah Bali menawarkan lokasi yang sempurna. Pasir putih dan air hijau Pantai Dreamland yang keindahan alaminya terjaga, dan suara ombak akan membantu Anda merasa tentram. 

 

Meditasi matahari terbenam

Matahari terbenam memiliki sensasinya tersendiri. Saksikan matahari tenggelam dalam cakrawala dan akhiri hari dengan rasa bersyukur. 

Saat matahari terbenam, mengakhiri hari yang penuh aktivitas, ikuti meditasi yang menenangkan ini untuk merenungkan dan mempersiapkan diri untuk hari berikutnya serta membuat Anda tidur nyenyak di malam hari. 

 

Untuk informasi selengkapnya, silakan hubungi kami

Tel: +62 361 201 5000
Email: jbainfo@jumeirah.com